Pelaku UMKM Segera Nikmati KUP

oleh -911 kali dibaca

Kudus,isknews.com – Wajah-wajah ceria dengan senyum sumringah terpancar dari para pelaku UMKM Kab Pekalongan. Mengapa?
Mereka secara resmi mulai hari ini, Selasa (8/3) bisa merasakan lezatnya pinjaman kredit usaha produktif (KUP).

Acara launching KUP ini dihadiri oleh Bupati Kudus H. Musthofa sang kreator KUP yang ingin seluruh pelaku UMKM di Indonesia bisa meningkat produktivitasnya.

image

Kini, Kudus telah menjadi kiblat dan rujukan dalam upaya pemberdayaan ekonomi kerakyatan kabupaten/kota di Jawa Tengah.(Mr)

Sumber : Humas Pemkab Kudus

KOMENTAR SEDULUR ISK :